Upaya Tarik Lebih Banyak Wisatawan, BPIW Dukung Akselerasi Penataan Kawasan Wisata Dieng

  • 12 June 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#Dieng

Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mendorong akselerasi penataan kawasan wisata Dieng di Kabupaten Wonosobo dan Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah. Kepala BPIW, Yudha Mediawan mengatakan, penataan  kawasan  wisata di Provinsi Jateng, khususnya di Kawasan Dieng,  sebagai up...

Read more

BPIW Bahas Usulan Perpanjangan Pinjaman NUDP

  • 10 June 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#NUDP

Masa laku kegiatan National Urban Development Project (NUDP) Loan IBRD 8976-ID, diusulkan diperpanjang. Pembahasan Loan Extension atau Perpanjangan Pinjaman tersebut, dilaksanakan pada Senin, 10 Juni 2024 di Jakarta Pusat.  Kepala Pusat Pengembangan Infrastruktur Wilayah I, BPIW, Kementerian PUPR yang juga Kepala Sekretariat Central Project Managemen...

Read more

Tahun 2025, Kementerian PUPR Menerima Pagu Anggaran Indikatif Rp 75,63 Triliun

  • 6 June 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#Pagu anggaran

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) pada tahun anggaran 2025 mendapat pagu indikatif sebesar Rp75,63 triliun. “Berdasarkan Surat Bersama Menteri Keuangan dan Menteri PPN/Kepala Bappenas tanggal 5 April 2024, ditetapkan pagu indikatif Kementerian PUPR TA 2025 sebesar Rp75,63 triliun, ditindaklanjuti dengan Surat Menteri Pekerjaan U...

Read more

BPIW Lakukan Koordinasi untuk Wujudkan Penataan Kawasan Perkotaan di Timur Indonesia

  • 10 July 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#timur indonesia

Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) melaksanakan Rapat Koordinasi (Rakor) Penataan Kawasan Perkotaan di Kawasan Timur Indonesia yang dilaksanakan pada Rabu-Jumat, 10-12 Juli 2024 di BSD, Tangerang. Rakor tersebut bertujan untuk menjawab isu dan tantangan penanganan permukiman kumuh yang akan dilaksanakan pada periode tahun 2025-2029. Rakor Pe...

Read more

Akhir 2024, BPIW Targetkan Penyusunan 10 Kota Pilot Project Program ICP Tuntas

  • 29 May 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#NUDP

Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memastikan akan melakukan percepatan pelaksanaan National Urban Development Project (NUDP). Kepala Pusat Pengembangan Infrastruktur Wilayah Nasional, BPIW Kementerian PUPR, Zevi Azzaino mengatakan, sesuai arahan Menteri PUPR penanganan NUDP supaya dilak...

Read more

Komisi V DPR RI Tinjau Pembangunan Jalan Bypass Mamminasata di Maros Sulawesi Selatan

  • 5 July 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#Mamminasata

Sepuluh orang dari Komisi V DPR RI melakukan kunjungan kerja (kunker) spesifik yakni meninjau pembangunan jalan Bypass Makassar-Maros-Sungguminasa-Takalar (Mamminasata), di Maros Sulawesi Selatan, Jumat, 5 Juli 2024. Wakil Ketua Komisi V DPR RI Muhamad Iqbal saat memimpin rombongan wakil rakyat tersebut berharap pembangunan jalan bypass dimaksud dapat men...

Read more

Menteri PUPR Buka Pekan Olahraga dan Seni dalam Rangka Peringatan HUT RI Ke-79, BPIW Turut Berpartisipasi

  • 18 July 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#HUT RI,#Porseni

Dalam rangka menyambut Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2024, Kementerian PUPR kembali menggelar kegiatan Pekan Olahraga dan Seni (Porseni).  Saat membuka kegiatan tersebut, Kamis, 18 Juli 2024, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono berharap melalui kegiatan ini dapat menjalin silaturahmi dan keakraban yang lebi...

Read more

BPIW Koordinasikan Optimalisasi Pemanfaatan Infrastruktur PUPR di Labuan Bajo

  • 3 July 2024
  • 17
  • #BPIW,#Labuan Bajo

Dalam rangka mendorong percepatan pengembangan kawasan strategis pariwisata nasional (KSPN) Labuan Bajo melalui optimalisasi pemanfaatan Infrastruktur PUPR terbangun, BPIW melakukan Rapat Koordinasi Optimalisasi Pemanfaatan Infrastruktur PUPR di KSPN Labuan Bajo pada Selasa, 2 Juli 2024. Rapat mengundang seluruh pihak yang terlibat dalam pengembangan KSPN...

Read more

Semarak Pembukaan Pertandingan Bulutangkis Memperingati HUT Kemerdekaan ke-79 RI

  • 6 August 2024
  • 17
  • #Kementerian PUPR,#BPIW,#bulutangkis

Kepala Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian PUPR, Yudha Mediawan membuka pertandingan bulutangkis yang diadakan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan ke-79 Republik Indonesia  pada Selasa 6 Agustus 2024. BPIW turut serta memeriahkan rangkaian peringatan HUT RI dengan menjadi panitia penyelenggara dan mengu...

Read more

Peringatan HUT ke-79 RI: BPIW Turunkan Atlet Terbaiknya di Cabang Olahraga Menembak

  • 6 August 2024
  • 17
  • #BPIW,#menembak

Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) berpartisipasi dalam Cabang Olahraga Menembak dengan tema “Happy Trigger” yang dilaksanakan 6 Agustus 2024, di Lantai 11 gedung parkir Kementerian PUPR, Jakarta Selatan. Sejumlah cabang olahraga dilombakan dalam Pekan Olahraga dan Seni Kementerian PUPR memperingati Hari Ulang Tahun ke-79 Republ...

Read more

Berita Lainnya

Progres Pembahasan Reviu Dokumen RPIW pada Pulau Papua

Pembahasan Progres Reviu Dokumen Rencana Pembanguna...

Kepala BPIW Hadiri Kunker Ketua Dewan Ekonomi Nasional ke TSTH2

Kepala BPIW, Bob Arthur Lombogia menghadiri kunjung...