New Urban Agenda Diimplementasikan dalam Pengembangan Infrastruktur Kawasan Perkotaan

  • 13 December 2016
  • 17
  • Kementerian PUPR,Infrastruktur,BPIW,Perkotaan,Agenda Perkotaan,Agenda Baru Perkotaan,Pembangunan

Amanah Nawacita, Rencana Pembangunan Jangka Panjang Nasional  (RPJPN), Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional  (RPJMN) serta Rencana Strategis Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) telah sejalan dengan agenda global dalam mewujudkan pembangunan inklusif dan berkelanjutan tersebut. Demikian diungkapkan Kepala Badan Pengembangan I...

Read more

Susun Rencana Pengembangan Infrastruktur PUPR, BPIW Pertimbangkan Aspek Lingkungan Hidup

  • 28 January 2017
  • 17
  • #KementerianPUPR,#BPIW,#KLHK,#LingkunganHidup,#Pembangunan,#Infrastruktur

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengembangan Infrastruktur dan Wilayah (BPIW) memastikan bahwa aspek lingkungan hidup menjadi salah satu faktor penting dalam pengembangan infrastruktur PUPR. Hal itu terungkap dalam rapat koordinasi Kementerian Lingkungan Hidup dengan Kehutanan (KLHK) dan BPIW di ruang rapat utama BPIW,...

Read more

Kunjungi BPIW, Pemerintah Jepang Tertarik Jajaki Kerja Sama Pengembangan Infrastruktur

  • 23 February 2017
  • 17
  • #Jepang,#Indonesia,#KementerianPUPR,#Infrastruktur,#Pembangunan,#BPIW,#Investasi,#PINA,#KerjaSama

Pemerintah Jepang tertarik melakukan penjajakan kerja sama berbagai peluang pengembangan infrastruktur di Indonesia. Hal itu terungkap saat Direktur Kerja Sama Internasional, Kementerian Pertanahan, Infrastruktur, Transportasi dan Pariwisata Jepang, Yoshikazu Kuki didampingi stafnya, Yuriko Takanagi mengunjungi kantor Badan Pengembangan Infrastruktur dan ...

Read more

Pemkab Sambas Kunjungi BPIW, Bertekad Percepat Pengembangan Infrastruktur

  • 27 February 2017
  • 17
  • #PengembanganInfrastruktur,#BPIW,#PemkabSambas,#Pembangunan,#KementerianPUPR,#Infrastruktur

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sambas, Provinsi Kalimantan Barat berharap dukungan pemerintah pusat dapat semakin besar terhadap pembangunan infrastruktur di daerahnya. Demikian disampaikan Bupati Sambas, Atbah Romin Suhaili saat kunjungan kerja ke Kantor Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR)...

Read more

Kementerian PUPR akan Buat Shopping List Infrastruktur Sektor PUPR

  • 28 February 2017
  • 17
  • #Musrenbang,#Prakonreg,#Perencanaan,#Pembangunan,#Infrastruktur,#KementerianPUPR,#BPIW,#Program

Kementerian PUPR akan membuat shopping list  atau daftar belanja Infrastruktur sektor PUPR untuk tahun 2018 melalui kegiatan Pra Konsultasi Regional (Pra Konreg).  Kegiatan yang akan dilaksanakan sepanjang bulan Maret itu akan dilaksanakan di 4 kota besar di Indonesia, yakni Palembang, Surabaya, Manado, dan Kupang.   Kepala Pusat Pemrogram...

Read more

Kepala BPIW: Program pembangunan Infrastruktur PUPR Harus Mampu Menjaga Pertumbuhan Ekonomi 2017

  • 1 March 2017
  • 17
  • Program pembangunan,program,infrastruktur,PUPR,Kepala BPIW,Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah,Rido Matari Ichwan,money follow program,Pertumbuhan Ekonomi

Program-program pembangunan infrastruktur PUPR harus mampu menjaga pertumbuhan ekonomi 2017 dan mendorong pertumbuhan ekonomi 2018.  Hal ini untuk mendukung rencana kerja pemerintah pusat yang mengusung tema “Memacu Investasi dan Memantapkan Pembangunan Infrastruktur Untuk Percepatan Pertumbuhan Ekonomi yang Berkualitas". Demikian disampaikan K...

Read more

Kementerian PUPR Gelar Prakonreg Terakhir di Kota Manado Tahun 2017

  • 31 March 2017
  • 17
  • Badan Pengembangan Infrastruktur wilayah,BPIW,Pembangunan Infrastruktur,Rido Matari Ichwan

Tahun 2017, Kota Manado merupakan Kota keempat dan sekaligus menjadi Kota terakhir tempat berlangsungnya pelaksanaan Pra Konsolidasi (Pra Konreg) yang digelar oleh Kementerian PUPR melalui Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW). Kegiatan ini digelar untuk memadukan perencanaan pembangunan infrastruktur di seluruh provinsi yang ada di Sulawesi, Pa...

Read more

Kementerian PUPR Dukung Akselerasi Pengembangan Infrastruktur di Riau

  • 20 April 2017
  • 17
  • #Intrastruktur,#KementerianPUPR,#BPIW,#ProvinsiRiau,#Pemda,#DadangRukmana,#Percepatan,#Pembangunan,#BasukiHadimuljono,#Jalan,#Perumahan,#SDA

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) mendukung upaya akselerasi pengembangan infrastruktur di Provinsi Riau, sehingga diharapkan dapat mewujudkan peningkatan daya saing di wilayah tersebut. Hal itu ditegaskan Sekretaris BPIW, Dadang Rukmana saat mewakili Menteri PUPR, Basuki Had...

Read more

BPIW Dukung Pengembangan Kota Soreang Terpadu dan Berkelanjutan

  • 28 April 2017
  • 17
  • Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah,Rido Matari Ichwan,BPIW,Pembangunan Infrastruktur Kota Soreang,Soreang

Kementerian Pekejaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) mendukung pengembangan infrastruktur Kota Soreang Terpadu dan Berkelanjutan (KSTB) di Kabupaten Bandung. Demikian ditegaskan Kepala Pusat Pengembangan Kawasan Perkotaan, Agusta Ersada Sinulingga saat menerima kunjungan kerja Pemerintah Kabupaten...

Read more

Inovasi Pembiayaan Dibutuhkan untuk Percepatan Pengembangan Infrastruktur

  • 3 May 2017
  • 17
  • #Infrastruktur,#BPIW,#RidoMatariIchwan,#PUPR,#KuliahUmum,#UniversitasTrisakti,#Kawasan,#WPS,#Pembangunan,#Jalan,#Jembatan,#Bendungan,#Air

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus melakukan berbagai inovasi skema pembiayaan, agar dapat melakukan percepatan pengembangan infrastruktur PUPR di tanah air. “Hal itu dilakukan mengingat masih adanya kesenjangan antara kemampuan dan kebutuhan anggaran, yakni kebutuhan pembiayaan infrastruktur sektor ke-PUPR-an pada 2015...

Read more

Berita Lainnya

Progres Pembahasan Reviu Dokumen RPIW pada Pulau Papua

Pembahasan Progres Reviu Dokumen Rencana Pembanguna...

Kepala BPIW Hadiri Kunker Ketua Dewan Ekonomi Nasional ke TSTH2

Kepala BPIW, Bob Arthur Lombogia menghadiri kunjung...