Berita


Pembahasan Penataan Kedungsepur Dilakukan Secara Kontinyu

26 Jul 2020

BPIW Kementerian PUPR secara kontinyu  melakukan pembahasan rencana penataan kawasan Metropolitan Kedungsepur (Kendal, Demak, Ungaran (Kab. Semarang), Semarang, Salatiga, dan Purwodadi (Kab. ...

Penyusunan Renstra Kementerian PUPR Segera Tuntas

23 Jul 2020

Penyusunan Rencana Strategis (Renstra) Kementerian PUPR memasuki babak akhir. Kepala Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah (BPIW) Kementerian PUPR, Hadi Sucahyono memastikan, posisi Renstra Kemente ...

Pembangunan Infrastruktur untuk Mengejar Ketertinggalan, Pemenuhan Target RPJMN dan Renstra

23 Jul 2020

Kementerian PUPR melalui BPIW dalam melakukan perencanaan dan program pembangunan Infrastruktur ke depan ditujukan untuk mengejar ketertinggalan infrastruktur dari negara lain, serta pemenuhan target ...

BPIW Susun ITMP Labuan Bajo Untuk Mendukung Peningkatan Jumlah Wisatawan

22 Jul 2020

Saat ini BPIW Kementerian PUPR tengah menangani penyusunan  Integrated Tourism Master Plan (ITMP) Labuan Bajo Nusa Tenggara Timur. Kepala BPIW Hadi Sucahyono mengatakan ada beberapa butir cakupan ...

BPIW Susun Rencana Pengembangan 10 Kawasan Metropolitan Prioritas

21 Jul 2020

BPIW Kementerian PUPR memastikan akan mempercepat pengembangan 10 Kawasan Metropolitan prioritas di Tanah Air. Hal itu terungkap dalam "Rapat Koordinasi Perencanaan Pembangunan Infrastruktur di 10 Kaw ...