Strategis pariwisata nasional (KSPN) - Kamus BPIW

Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah Kementerian PUPR

Halo, Selamat datang di Bank Data BPIW

Temukan berbagai data dan informasi terkait Pengembangan Infrastruktur Wilayah disini!

KAMUS DIGITAL ISTILAH PENGEMBANGAN WILAYAH

Pencarian Populer

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z

Menampilkan istilah dengan kata kunci "Kawasan strategis pariwisata nasional (KSPN)"

Kawasan >> Strategis pariwisata nasional (KSPN) kb e,i,p Kawasan yang memiliki fungsi utama pariwisata atau memiliki potensi untuk pengembangan pariwisata nasional yang mempunyai pengaruh penting dalam satu atau lebih aspek, seperti pertumbuhan ekonomi, sosial dan budaya, pemberdayaan sumber daya alam, daya dukung lingkungan hidup, serta pertahanan dan keamanan

Related Content

No related content found
inkubator, inkubator industri
Lingkungan Dan Program Dengan Karakteristik Tertentu Yang Menawarkan Bantuan Teknis Dan Manajemen Kepada Perseorangan, Perusahaan, Atau Calon Perusahaan