Insentif - Kamus BPIW

Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah Kementerian PUPR

Halo, Selamat datang di Bank Data BPIW

Temukan berbagai data dan informasi terkait Pengembangan Infrastruktur Wilayah disini!

KAMUS DIGITAL ISTILAH PENGEMBANGAN WILAYAH

Pencarian Populer

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z

Menampilkan istilah dengan kata kunci "Insentif"

Insentif kb e (1) tambahan penghasilan dapat berupa uang atau barang yang diberikan untuk meningkatkan semangat kerja; (2) perangkat atau upaya untuk memberikan imbalan terhadap pelaksanaan kegiatan yang sejalan dengan rencana tata ruang, berupa a. keringanan pajak, pemberian kompensasi, subsidi silang, imbalan, sewa ruang, dan urun saham; b. pembangunan serta pengadaan infrastruktur; c. kemudahan prosedur perizinan; dan/atau d. pemberian penghargaan kepada masyarakat, swasta dan/atau pemerintah daerah; (3) bentuk pembayaran langsung yang didasarkan atau dikaitkan langsung dengan kinerja dan gain sharing, yang juga dikaitkan dengan kinerja dan diartikan sebagai pembaginya keuntungan bagi pegawai akibat peningkatan produktivitas atau penghematan biaya

Related Content

No related content found
inkubator, inkubator industri
Lingkungan Dan Program Dengan Karakteristik Tertentu Yang Menawarkan Bantuan Teknis Dan Manajemen Kepada Perseorangan, Perusahaan, Atau Calon Perusahaan