Trickle down effect kb e,p (1) strategi untuk berkonsentrasi investasi di kota-kota besar dengan harapan bahwa tempat-tempat perkotaan lebih kecil dan daerah pedesaan akan mendapat manfaat dan dampak dari berkembangnya kegiatan di kota-kota besar; (2) kemajuan yang diperoleh oleh sekelompok masyarakat akan sendirinya menciptakan lapangan kerja dan berbagai peluang ekonomi yang pada gilirannya menumbuhkan berbagai kondisi demi terciptanya distribusi hasil-hasil pertumbuhan ekonomi wilayah yang merata